Friday, April 19, 2013

Wasiat Sang Gadis Korban Wabah Kolera


Yazid bin Nu’amah berkata,
“Seorang gadis meninggal dunia dalam wabah penyakit kolera, lalu ayahnya bermimpi bertemu dengannya dalam tidur, kemudian ayahnya berkata kepadanya, “Hai anak perempuanku! Beritahukanlah kepadaku tentang akhirat!”

Gadis itu menjawab, “Hai ayahku! Kami datang kepada urusan yang besar yang kami mengerti dan tidak dapat mengerjakan, sedangkan kamu mengerjakan dan tidak mengerti. Demi Allah, satu kali tasbih atau dua kali tasbih atau satu rakaat dalam lapangan amal itu lebih aku sukai daripada dunia seisinya.”[]

No comments:

Post a Comment